Pembayaran Tagihan Telkomel Halo dapat dilakukan
melalui MyGrapari yaitu mesin layanan mandiri (self-service) Telkomsel yang
dapat Anda temukan di beberapa lokasi pilihan di seluruh Indonesia.
ATM MyGrapari |
Untuk membayar tagihan Anda di mesin MyGraPARI, ikuti
langkah-langkah berikut:
- Masukkan nomor Telkomsel Anda
- Konfirmasi pembayaran tagihan
- Pilih metode pembayaran Anda
- Terima konfirmasi dan Cetak bukti Transaksi
Selain itu kita bisa juga melakukan pembayaran tagihan
Telkomsel Halo secara online dengan berbagai pilihan metode pembayaran serta promo
menarik melalui partner digital dan bank favorit Anda.
Berikut beberapa Cara melakukan pembayaran Tagihan Telkomsel
Halo secara Online baik melalui Digital Channel Telkomsel maupun Chaannel Mitra
:
1. Bayar Tagihan Melalui Asisten Virtual
Telkomsel
- Kunjungi akun resmi Telkomsel di Line/FB Messenger/Telegram.
- Ketik “Hai”.
- Ketik “Bayar Tagihan kartuHalo”.
- Masukkan nomor kartuHalo Anda.
- Silakan ikuti instruksi pembayaran.
2. Bayar Tagihan Melalui Aplikasi
MyTelkomsel
- Buka aplikasi MyTelkomsel.
- Pilih “Akun”.
- Pilih “Tagihan Saya”.
- Pilih “Bayar Tagihan”.
3. Bayar Tagihan Melalui Aplikasi
LinkAja
- Buka aplikasi LinkAja.
- Masuk menu “Lainnya”.
- Pilih menu “kartuHalo”.
- Apabila pelanggan pilih pembayaran “Nomor Saya”:
- Nomor akan ter-generate otomatis.
- Konfirmasi tagihan dengan tekan “Konfirmasi”.
- Masukkan PIN.
- Apabila pelanggan pilih pembayaran “Untuk Orang Lain”:
- Masukkan nomor telepon.
- Konfirmasi tagihan dengan tekan “Konfirmasi”.
- Masukkan PIN.
4. Bayar Tagihan Melalui
Aplikasi GoPay
5. Bayar Tagihan Melalui
Tokopedia
- Kunjungi laman Tokopedia “Tagihan Pascabayar”.
- Pilih operator “Telkomsel – Halo”.
- Masukan nomor kartuHalo Anda.
- Rincian akan otomatis muncul jika nomor telepon yang Anda masukan sudah benar.
- Klik menu “Bayar”.
- Pilih metode pembayaran yang Anda kehendaki.
- Sistem akan segera memproses pembayaran tagihan Anda dan mengirimkan notifikasi pembayaran sukses dilakukan.
6. Bayar Tagihan Melalui
Shopee
7. Bayar Tagihan Melalui
DANA
8. Bayar Tagihan Melalui
BliBli.com
- Kunjungi laman Blibli.com “Isi Ulang & Pembayaran”.
- Pilih menu “Pulsa Pascabayar”.
- Pilih “Provider – Telkomsel Halo”.
- Masukkan nomor kartuHalo Anda.
- Rincian akan otomatis muncul jika nomor telepon yang Anda masukan sudah benar.
- Klik menu “Bayar”.
- Pilih metode pembayaran yang Anda kehendaki.
- Sistem akan segera memproses pembayaran tagihan Anda dan mengirimkan notifikasi pembayaran sukses dilakukan.
9. Bayar Tagihan Melalui
Bukalapak
10. Bayar Tagihan Melalui
KlikIndomaret
- Buka Aplikasi KlikIndomaret
- Masuk menu “Produk Virtual”
- Pilih “Telkom & Telepon (Pasca Bayar)
- Pilih “Tagihan Kartu Halo”
- Masukkan Nomor Telkomsel Halo
- Konfirmasi Pembayaran
- Klik Lanjut Pembayaran
Baca Juga :
- Apa itu Asisten Virtual Telkomsel ?
- 3 Cara melakukan reset PIN LinkAja yang terblokir karena lupa PIN [Update]
- Pemenang Bayar Tagihan program Kejutan Kartu Halo